Aplikasi Mobile Messaging yang populer, BlackBerry Messenger |
Aykas Site - Siapa yang tidak tahu aplikasi Messaging populer satu ini, ya BBM (Blackberry Messenger) namanya, setelah berhasi dengan menciptakan aplikasi lintas platform yang ditujukan ke Android (robot-Ijo) dan Ios (Apple) serta Windows Phone dalam waktu dekat kini CEO BlackBerry John Chen, kembali menunjukan antusiasnya dalam program lintas platform ini dengan menggarap BBM di PC (Personal Computer),
Menurut Chen, Pogram ini memungkinkan karyawan di perusahaan dan agensi pemerintah untuk melakukan obrolan di komputer pribadinya. Blackberry tentu berharap dengan adanya program lintas platform ini menjadi salah satu cara memperluas pangsa pasarnya, dimana sekarang BBM memiliki 85 juta pengguna bulanan. BBM memang pelopor aplikasi messaging di mobile, namun dulu BBM memiliki pengguna yang tetap dimana hanya difokuskan pada platformnya yakni Blacberry saja.
Kesuksesan Pesaing BBM yaitu WhatsApp, yang mengetahui terlebih dahulu kelebihan ini menjadi pemimpin dalam jumlah pengguna terbanyak dikarenakan sudah menerapkan terlebih dahulu program ini, bahkan kini Berbagai aplikasi Messaging pun mulai melakukan program ini, dengan harapan penguasaan pasar meningkat. akankah program ini berhasil ? siapa tau ?.
Sumber : Kompas Aykas Site